Disiplin, Kebersamaan, dan Cinta Lingkungan, begitulah yang di teriakkan oleh anak baru di Politeknik Caltex Riau. 3 kata ini merupakan kunci sukses untuk lulus di PCR dan salah satu acuan untuk menjadi orang yang sukses.
Disiplin dalam artian tidak ada terlambat masuk kuliah, dan bagi yang muslim tidak boleh terlambat sholat, pas orang sudah azan kita harus buru-buru kemesjid untuk melakukan sholat bersama.
dikebersamaan juga mengandung sebuah arti dimana kita melakukan sesuatu hal atau aktivitas secara bersama selama aktivitas tersebut tidak melenceng dari peraturan allah 'azza wa jalla.
di bagian cinta lingkungan, disini kita (staf dan mahasiswa Politeknik Caltex Riau) di tuntut untuk menjaga kebersihan dan keindahan dari lingkungan, dengan cara tidak menginjak rumput, membuang sampah pada tempatnya. bukankah dalam islam kebersihan itu sebagian dari iman. jadi, kita harus selalu menjaga kebersihan kampus dan sekeliling kita berada.
yup... semangat buat adek-adek baru.
kalian generasi penerus kami.